Tuesday, March 17, 2015

Tips Ayam Aduan Tak Turun Urat

0 comments
Ayam Bangkok Pro – Turun urat merupakan penyakit ayam aduan yang cukup mengganggu, utamanya dalam melakukan pergerakan. Tak pelak, ayam yang memiliki penyakit turun urat akan terbatas ruang geraknya ketika bertarung.

Ada beberapa sebab ayam turun urat, yaitu:

1. Ayam masih terlalu dini dicoba adukan (istilahnya digebrak) dengan ayam lain yang sudah “matang”. Para sesepuh mengatakan bahwa ayam muda masih muda struktur tulang serta otot-ototnya. Padahal, masih bisa dibentuk dan dimaksimal lagi.

2. Ayam yang masih muda terkena benturan yang terlalu keras.

Sudah tahu kan penyebab turun urat ayam, kita berlanjut ke ciri-ciri ayam aduan yang mengalami turun urat.

Thursday, September 25, 2014

Jual Ayam Bangkok "Si Kuntet"

0 comments
Jual ayam Bangkok - Walaupun dinamai "Si Kuntet", tidak berarti kemampuan yang dimilikinya sependek ayamnya. Sedikitnya ayam ini sudah berhasil memegang dua kali kemenangan.

Bila Anda berminat dengan ayam Bangkok ini, tapi masih ragu-ragu, silakan baca keterangan berikut. Hal ini supaya Anda teryakinkan dengan kualitas yang dimiliki ayam ini. Untuk lebih jelasnya, silakan lanjutkan membaca.

Wednesday, September 24, 2014

Mata Ayam Bangkok Aduan Luka? Daun Kelor Solusinya

0 comments
Kelor - daunkelor.com
Tak bisa dipungkiri, ketika dua ayam Bangkok aduan sedang bertarung di dalam arena apapun bisa terjadi. Termasuk luka di bagian mata.

Jika ayam jagoan Anda sedang mengalami luka di bagian mata akibat terkena pukulan ayam lawan di medan laga, kami berikan solusi mudah dan murahnya. Apa itu? Daun kelor (Moringa oleifera).

Monday, September 22, 2014

Jual Ayam Bangkok "Si Racun" [SOLD OUT]

0 comments
Lagi-lagi, kami informasikan bursa jual beli ayam Bangkok yang dinamai "Si Racun". Sesuai kegarangan namanya, ayam ini sudah memenangi pertarungan sebanyak 5 kali. Mungkin nama "Si Racun" ini muncul dari kemampuannya membuat keok lawan.

Seperti biasa, untuk keterangan lebih lanjut, anda bisa membacanya berikut ini. Keterangan ayam Bangkok dinukil dari blog penjualnya langsung, jadi tidak ada tipu-tipu.

Thursday, September 18, 2014

Jual Ayam Birma-Saigon (Magon)

0 comments
Bursa jual ayam Bangkok kembali dibuka. Berbeda dengan sebelumnya, pada kesempatan kali ini kami menawarkan ayam campuran Birma-Saigon.

Namun, kami tidak akan memaparkan keterangan tentangnya. Kami akan berikan pada Anda Youtube video latihan ayam Magon ini yang dilakukan per 31 Agustus 2014. Setelah melihat Anda bisa menimang-nimang apakah berminat atau tidak.

Monday, September 8, 2014

Jual Ayam Bangkok "ZIF 024" [SOLD OUT]

0 comments
Setelah beberapa tidak lama update, kami hadirkan kembali bursa beli jual ayam Bangkok. Kali ini ayam diberi kode "ZIF 024".

Berikut beberapa keterangan yang bisa kami paparkan tentang ayam Bangkok berkode "ZIF 024" ini. Apa saja? Baca kelanjutannya saja.

Tuesday, June 17, 2014

Jual Ayam Bangkok "SB 108" [Sold Out]

0 comments
Sebelum masuk ke artikel utama, kami informasikan bahwa ayam dengan kode "KOI 029" sudah SOLD OUT ke Palu! Itu membuktikan bahwa ayam yang diinformasikan di blog ini rata-rata cepat terjual.

Karena itu, untuk mengisi stok jual ayam Bangkok lagi kami sodorkan kepada Anda ayam dengan kode "SB 108". Apa yang istimewa dari ayam ini?
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...